Cara Membesarkan Payudara Secara Alami dan Murah

Thisway.id – Kini semakin banyak wanita yang lebih percaya diri dengan penampilan payudara yang besar sebagai daya tarik dirinya. Tidak heran jika berbagai cara membesarkan payudara dilakukan seperti mengonsumsi obat-obatan hingga operasi implan tanpa memikirkan risikonya.

Padahal banyak cara alami yang aman dan sudah terbukti membesarkan payudara. Apalagi berbagai cara seperti di bawah ini tidak butuh modal banyak seperti operasi. Berikut cara alami membesarkan payudara dan pastinya lebih murah.

Rekomendasi Cara Membesarkan Payudara Secara Alami dan Murah

  1. Pijat Payudara

Manfaat memijat payudara adalah memperlancar aliran darah di sekitar payudara dan pastinya membuat ukuran payudara lebih besar. Untuk melakukan pemijatan sangat mudah yaitu:

    • Letakkan tangan secara lembut di bagian payudara
    • Rentangkan jari-jari tangan di sekitar payudara
    • Pijat payudara ke dalam atau ke arah tengah payudara
    • Ulangi gerakan yang sama selama minimal 15 menit
    • Lakukan pijat payudara setiap hari
  1. Memperbaiki Postur Tubuh

Postur tubuh yang membungkuk tentu akan menghambat pertumbuhan pada payudara. Pasalnya, kebiasaan membungkuk dapat menyebabkan payudara menjadi melorot atau tidak tertopang dengan baik. Untuk itu, pentingnya seorang wanita memperbaiki postur tubuhnya dengan berdiri tegak agar otot yang bertugas menyangga payudara dapat bekerja dengan lebih baik.

  1. Olahraga Payudara

Beberapa contoh olahraga yang bisa Anda coba antara lain seperti:

Plank

  • Awali dengan posisi badan berbaring tengkurap
  • Usahakan berat badan menopang di lengan dan kaki
  • Pastikan lengan yang ditekuk berada di bawah bahu dan posisi tubuh lurus
  • Tahan dan lakukan hal tersebut selama dua menit
  • Ulangi gerakan lebih lama untuk ukuran payudara yang lebih besar

Push-Up

  • Letakkan kedua tangan di atas lantai dengan posisi terbuka
  • Turunkan bagian bahu sampai lurus membentuk siku 90 derajat
  • Kemudian dorong kembali bagian bahu ke atas
  • Ulangi gerakan untuk mendapat ukuran payudara lebih besar

Wall Press

  • Awali dengan berdiri tepat di depan dinding
  • Letakkan kedua telapak tangan setinggi bahu ke dinding
  • Pastikan kedua siku dalam posisi menekuk
  • Condongkan tubuh hingga dagu atau dada menyentuh dinding
  • Pastikan juga posisi punggung lurus
  • Tahan dan lakukan posisi tersebut selama dua hingga tiga detik
  • Kemudian dorong kembali ke atas

(Baca juga: Cara Download Sertifikat Vaksin Online di Apk SatuSehat)

  1. Olahraga Angkat Beban

Dengan olahraga angkat beban maka otot-otot bagian dada akan lebih kencang dan tidak kendur. Diharapkan dengan cara ini, ukuran payudara bisa lebih besar:

  • Silakan ambil posisi duduk di kursi panjang yang memiliki permukaan rata
  • Baringkan tubuh dengan posisi punggung rata sesuai permukaan kursi
  • Pastikan posisi kedua lutut menekuk dan telapak kaki menempel di kursi
  • Genggam beban seperti dumbbell dengan siku menekuk 90 derajat
  • Angkat beban dengan posisi kedua tangan menjadi lurus
  • Turunkan kembali beban seperti posisi sebelumnya

Lakukan gerakan angkat beban di atas sebanyak 12 kali dalam 1 set. Dan ulangi gerakan tersebut sebanyak 3 set untuk mengencangkan otot yang menopang payudara.

  1. Memakai Bra yang Pas

Cara membesarkan payudara secara alami juga bisa dilakukan dengan mengenakan bra yang pas. Hal tersebut dapat membantu untuk membentuk payudara. Pasalnya, seorang wanita yang tidak memakai bra dengan ukuran yang pas akan mengakibatkan payudara mereka menjadi kendur. Itulah pentingnya, seorang wanita memakai bra dengan ukuran yang benar sejak dini, apalagi di masa pubertas.

  1. Menggunakan Tanaman Tradisional

Ada beberapa jenis tanaman tradisional yang bisa Anda konsumsi cara memperbesar dada atau payudara, seperti contohnya:

    • Fenugreek/Kelabat
    • Adas
    • Akar dandelion
    • Licorice/Akar Manis
    • Red Clover/Semanggi Merah
    • Dong Quai/Gingseng Wanita
    • Saw Palmetto/Pohon Serenoa
    • Pueraria Mirifica/Kwao Krua
    • Wild Yam/Ubi liar
  1. Konsumsi Makanan Estrogen

Perbanyak konsumsi makanan di bawah ini demi menjaga kesehatan payudara serta memberi nutrisi bagi tubuh:

    • Plum
    • Delima
    • Kale
    • Kacang-kacangan
    • Gandum
    • Kedelai
    • Biji Wijen
    • Tiram
    • Rumput Laut
    • Susu
    • Alpukat
    • Wortel
    • Pepaya
    • Oat
    • Mentimun
    • Teh Hijau
    • Beras Merah
    • Jambu Mete

Demikianlah cara membesarkan payudara yang dapat Anda lakukan dengan lebih mudah, tanpa harus melakukan operasi implan silikon maupun implan salin. Tidak perlu khawatir, cara di atas sudah terbukti aman dan efektif dalam mendapatkan ukuran payudara yang lebih besar.

Leave a Comment